Archives January 2026

Paket Wisata Labuan Bajo dari Jakarta
Paket Wisata Labuan Bajo dari Jakarta

Liburan ke destinasi eksotis tidak harus pusing memikirkan itinerary secara detail, apalagi jika Anda ingin suasana baru yang benar-benar berbeda dari rutinitas harian. Paket Wisata Labuan Bajo dari Jakarta hadir sebagai solusi liburan yang praktis, seru, dan tetap terasa premium, menggabungkan keindahan laut, pulau-pulau ikonik, serta pengalaman perjalanan yang tertata rapi. Konsepnya dibuat ringan namun berisi, cocok untuk Anda yang ingin liburan tanpa drama tapi tetap penuh kesan.

Bersama pamitliburan.com, perjalanan Anda dirancang agar setiap momen terasa worth it, bukan sekadar pindah tempat. Anda akan menikmati pengalaman berlayar menggunakan kapal wisata Labuan Bajo yang nyaman, sekaligus menjelajah spot-spot terbaik dengan alur perjalanan yang santai. Dengan konsep tour ke Labuan Bajo yang fleksibel dan informatif, liburan ini pas untuk Anda yang ingin menikmati keindahan alam tanpa harus pusing mengatur detail teknis sejak awal.

Itinerary Paket Wisata Labuan Bajo Dari Jakarta

Berikut adalah daftar itinerary Paket Wisata Jakarta ke Labuan Bajo yang bisa Anda dapatkan. Kami menawarkan beberapa opsi berdasarkan durasi dan jika ada destinasi lain yang ingin dikunjungi di luar paket, silahkan hubungi CS kami lebih dahulu untuk custom paket.

Paket Wisata Labuan Bajo 3 Hari 2 Malam

Hari 1: Goa Batu Cermin, Bukit Sylvia dan Puncak Waringin (Makan Malam)

  • Perjalanan dari Jakarta
  • Penjemputan di meeting point bandara Komodo
  • Tour menuju Goa Batu Cermin dan dipandu oleh pemandu goa
  • Hunting sunset di Bukit Sylvia dan Puncak Waringin
  • Makan malam di local resto
  • Check in hotel
  • Free program dan istirahat

 

Hari 2: Pulau Padar, Long Pink Beach, Pulau Komodo, Manta Point, Pulau Kanawa (Makan Pagi, Makan Siang, Makan Malam)

  • Sarapan pagi di hotel
  • Tour menuju Pelabuhan 06.00-06.30
  • Check in speedboat/join speedboat
  • Pulau Padar,trekking
  • Long Pink Beach,snorkeling
  • Pulau Komodo,trekking dan explore
  • Lunch box
  • Taka Makassar,snorkeling
  • Manta Point,snorkeling dengan manta
  • Pulau Kanawa,snorkeling
  • Kembali ke labuan bajo/hotel untuk bersiap-siap makan malam
  • Makan malam di local resto
  • Kembali ke hotel dan istirahat

 

Hari 3: Pusat Oleh-oleh (Makan Pagi)

  • Sarapan di hotel
  • Check out dari hotel
  • Berbelanja oleh-oleh khas Labuan Bajo di Exotic Komodo/Kado Bajo
  • Transfer out Bandara Komodo, Tour selesai!!

 

Paket Wisata Labuan Bajo 4 Hari 3 Malam

Hari 1: Penjemputan, Goa Batu Cermin, Bukit Sylvia (Makan Pagi)

  • Perjalanan dari Jakarta
  • Penjemputan di meeting point bandara Komodo
  • Tour menuju Goa Batu Cermin, dan di pandu oleh pemandu goa
  • Hunting sunset di Bukit Sylvia
  • Makan malam di local resto
  • Check in hotel
  • Free program dan istirahat

 

Hari 2: (Makan Pagi, Makan Siang, Makan Malam)

  • Sarapan pagi di hotel
  • Tour menuju Pelabuhan 06.00-06.30
  • Check in speedboat/join speedboat
  • Pulau Padar,trekking
  • Long Pink Beach,snorkeling
  • Pulau Komodo,trekking dan explore
  • Lunch box
  • Taka Makassar,snorkeling
  • Manta Point,snorkeling dengan manta
  • Pulau Kanawa,snorkeling
  • Kembali ke labuan bajo/hotel untuk bersiap-siap makan malam
  • Makan malam di local resto
  • Kembali ke hotel untuk beristirahat

 

Hari 3: (Makaan Pagi, Makan Siang, Makan Malam)

  • Sarapan di hotel
  • Setelah itu tour menuju Goa Rangko, berenang di dalam goa
  • Makan siang di local resto
  • Tour menuju rumah Tenun Baku Peduli, melihat hasil tenun dari masyarakat setempat
  • Berbelanja oleh-oleh khas Labuan Bajo di Exotic Komodo/Kado Bajo
  • Hunting sunset di Puncak Waringin
  • Makan malam di local resto

 

Hari 4: (Makan Pagi)

  • Sarapan di hotel
  • Check out dari hotel
  • Transfer out Bandara Komodo
  • Tour selesai

 

Paket Wisata Labuan Bajo 5 Hari 4 Malam

Hari 1: Goa Batu Cermin, Silviya Hill (Makan Siang, Makan Malam)

  • Tiba di Bandara Komodo di sambut oleh team kami
  • Makan siang di resto local
  • Tour ke Goa Batu Cermin dan di pandu oleh pemandu goa
  • Kemudia menuju Silviya Hill untuk hunting sunset
  • Makan malam di resto local
  • Check in hotel dan istirahat

 

Hari 2: Pulau Padar, Pulau Komodo, Taka Makassar, Manta Point, Pulau Kanawa (Makan Pagi, Makan Siang, Makan Malam?

  • Morning call 05.00
  • Breakfast di hotel/breakfast box
  • Setelah itu menuju Pelabuhan dan check in speedboat
  • Pulau Padar, trekking
  • Long Pink Beach,snorkeling
  • Pulau Komodo, trekking and explore
  • Lunch box
  • Taka Makassar, snorkeling
  • Manta Point, snorkeling dengan manta
  • Pulau Kanawa, snorkeling
  • Kembali ke Labuan Bajo/hotel untuk bersiap-siap makan malam
  • Makan malam di resto local
  • Kembali ke hotel dan istirahat

 

Hari 3: Kampung Melo, Rumah Tenun Baku Peduli, Puncak Waringin (Makan Pagi, Makan Siang, Makan Malam)

  • Morning call 06.00
  • Breakfast di hotel
  • Tour menuju Kampung Melo, di terima oleh tua adat
  • Kemudian kembali ke labuan bajo,dan dilanjutkan menuju Rumah Tenun Baku Peduli
  • Makan siang di resto local
  • Tour menuju Puncak Waringin untuk hunting sunset
  • Makan malam di resto local
  • Kembali ke hotel dan istirahat

 

Hari 4: Goa Rangko (Makan Pagi, Makan Siang, Makan Malam)

  • Breakfast di Hotel
  • Tour menuju Goa Rangko, berenang didalam goa
  • Makan siang di resto local
  • Setelah makan siang, tour menuju Pusat Oleh-Oleh Khas Labuan Bajo Exotic Komodo/Kado Bajo
  • Makan malam di resto local
  • Kembali ke hotel dan istirahat

 

Hari 5: Transfer Out (Makan Pagi)

  • Sarapan dan check ou dari hotel
  • Transfer out banadara Komodo
  • Tour selesai

 

Fasilitas Paket Wisata Labuan Bajo Dari Jakarta

Fasilitas Paket Wisata Labuan Bajo Dari Jakarta yang akan Anda dapatkan selama tour bersama kami antara lain yaitu:

Sudah Termasuk
  • Transportasi
  • Biaya BBM, toll, parkir, tip crews, makan crews, akomodasi crews
  • Akomodasi hotel
  • Air mineral setiap hari
  • Makan sesuai program
  • Tiket masuk destinasi wisata
  • Tour guide
  • P3K standar perjalanan
Belum Termasuk
  • Tiket pesawat/kereta dari & ke kota asal
  • Pengeluaran pribadi
  • Rute tour tambahan
  • Menu makan tambahan diluar paket
  • Biaya yang timbul akibat adanya force majeure

Harga Paket Wisata Labuan Bajo Dari Jakarta

Harga Paket Wisata Labuan Bajo Dari Jakarta saat ini sedang proses update, silahkan hubungi CS kami segera untuk mendapatkan informasi harga terbaru.

Tanya Paket Via Whatsapp

Rekomendasi Paket Wisata dari Jakarta Lainnya

Cara Menuju Labuan Bajo dari Jakarta dan Pilihan Transportasi

Berikut beberapa opsi menuju Labuan Bajo dari Jogja dan bagaimana perjalanan Anda selama tour akan difasilitasi:

1. Transportasi Udara

Transportasi udara merupakan opsi paling cepat dan efisien untuk menuju Labuan Bajo dari Jakarta. Saat ini, penerbangan tersedia setiap hari dengan tujuan Bandara Internasional Komodo (LBJ), Labuan Bajo, baik melalui penerbangan direct maupun transit.

Keberangkatan dari Jakarta dapat dilakukan melalui dua bandara utama, yaitu Bandara Soekarno-Hatta (CGK) di Tangerang dan Bandara Halim Perdanakusuma (HLP) di Jakarta Timur.

Penerbangan Langsung Jakarta – Labuan Bajo

Tersedia dari Bandara Soekarno-Hatta (CGK) ke Bandara Komodo (LBJ) dengan durasi sekitar 2,5–3 jam. Beberapa maskapai yang melayani rute ini antara lain yaitu Garuda Indonesia, Batik Air, Citilink, dan AirAsia Indonesia.

Penerbangan Transit Jakarta – Labuan Bajo

Selain penerbangan langsung, tersedia pula opsi penerbangan transit dengan rute yang fleksibel dan pilihan jadwal lebih beragam. Transit umumnya dilakukan di Denpasar (DPS – Bali) dan Surabaya (SUB).  Maskapai yang sering melayani rute transit ini antara lain Lion Air, Batik Air, Citilink, dan Garuda Indonesia.

2. Transportasi Kereta

Anda hanya bisa memilih transportasi kereta api sebagai alternatif perjalanan awal menuju kota transit sebelum melanjutkan penerbangan ke Labuan Bajo. Keberangkatan tersedia untuk tujuan utama stasiun utama di Jakarta seperti Stasiun Gambir dan Stasiun Pasar Senen.

3. Transportasi Selama Tour

Dalam paket ini, Anda tidak perlu memikirkan kendaraan selama berkeliling. Kami siapkan mobil atau bus wisata ber-AC, bersih, terawat, plus driver berpengalaman. Anda tinggal duduk nyaman dan menikmati perjalanan karena rute tour sudah kami siapkan.

Tanya Paket Via Whatsapp

Frequently Asked Questions

Berapa hari ideal untuk liburan ke Labuan Bajo?

Durasi ideal liburan ke Labuan Bajo adalah 3 hari 2 malam atau 4 hari 3 malam, terutama jika ingin menikmati sailing trip Labuan Bajo dan mengunjungi pulau-pulau ikonik seperti Pulau Padar, Pink Beach, dan Pulau Komodo.

Kapan waktu terbaik untuk berwisata ke Labuan Bajo?

Waktu terbaik berkunjung ke Labuan Bajo adalah antara April hingga Oktober, saat cuaca cerah dan kondisi laut relatif tenang, ideal untuk aktivitas laut dan sailing trip.

Apakah paket ini cocok untuk liburan keluarga atau honeymoon?

Ya, paket wisata Labuan Bajo tersedia dalam berbagai pilihan, mulai dari paket keluarga, honeymoon, hingga private trip, yang dapat disesuaikan dengan kebutuhan dan kenyamanan peserta.

Apakah pemula aman mengikuti sailing trip Labuan Bajo?

Aman. Sailing trip Labuan Bajo dipandu oleh kru profesional dan pemandu berpengalaman, serta dilengkapi standar keselamatan yang memadai untuk wisatawan pemula.

Apakah bisa custom jadwal atau itinerary perjalanan?

Bisa. Banyak penyedia paket tour Labuan Bajo menawarkan opsi custom itinerary, baik dari sisi durasi, pilihan destinasi, maupun jenis kapal dan akomodasi.

Bagaimana cara booking Paket Wisata Labuan Bajo dari Jakarta?

Anda dapat melakukan pemesanan melalui agen perjalanan resmi atau penyedia paket wisata terpercaya. Proses booking biasanya meliputi pemilihan tanggal, jenis paket, konfirmasi peserta, dan pembayaran sesuai ketentuan.

Paket Wisata Jogja dari Jakarta
Paket Wisata Jogja dari Jakarta

Liburan ke Jogja selalu punya tempat spesial di hati banyak orang, apalagi kalau berangkat dari Jakarta yang dikenal serba cepat. Mulai dari wisata budaya, alam, sampai kuliner legendaris, semuanya bisa Anda nikmati dalam satu perjalanan yang praktis dan menyenangkan. Lewat Paket Wisata Jogja dari Jakarta, Anda tidak perlu lagi repot mengatur transportasi, akomodasi, hingga itinerary

Agenda dan kebutuhan dalam paket wisata Jakarta Jogja ini semuanya sudah dikemas rapi agar liburan terasa lebih santai dan tetap maksimal. Menariknya, paket trip Jogja ini juga dirancang untuk berbagai kebutuhan, baik liburan keluarga, trip bareng teman, maupun agenda kantor.

Dengan pilihan destinasi yang variatif dan jadwal yang fleksibel, perjalanan dari Jakarta ke Jogja jadi jauh lebih efisien tanpa mengurangi keseruan. Jadi, Jika Anda ingin liburan yang bebas custom, mengutamakan kenyamanan, tapi tetap penuh pengalaman berkesan, paket wisata Jogja dari Jakarta bisa jadi solusi paling tepat.

Itinerary Paket Wisata Jogja dari Jakarta

Berikut adalah detail itinerary Paket Wisata Jogja dari Jakarta yang bisa Anda dapatkan:

Hari 1: Penjemputan, Tebing Breksi, Kraton Ratu Boko (Makan Siang, Makan Malam)

Hari Pertama dimulai dengan penjemputan di Jakarta sesuai titik yang telah disepakati, kemudian perjalanan menuju Yogyakarta. Setibanya di Kota Gudeg, perjalanan dilanjutkan menuju Tebing Breksi, destinasi unik dengan lanskap tebing batu yang dipahat artistik dan menawarkan sudut pandang menarik untuk berfoto maupun sekadar menikmati panorama sekitar.

Setelah itu, rombongan diarahkan menuju kawasan Kraton Ratu Boko, salah satu spot terbaik untuk menikmati suasana sore hingga matahari terbenam dengan latar candi dan perbukitan. Makan malam disajikan di restoran lokal pilihan sebelum menuju hotel untuk proses check-in dan beristirahat.

Hari 2: Bhumi Merapi, Merapi Lava Tour, Malioboro (Makan Pagi, Makan Siang, Makan Malam)

Hari Kedua diawali dengan makan pagi di hotel, kemudian perjalanan dilanjutkan ke kawasan Bhumi Merapi. Di tempat ini, Anda dapat menikmati suasana wisata edukatif dengan latar Gunung Merapi yang khas. Selanjutnya, pengalaman berlanjut dengan Merapi Lava Tour menggunakan jeep off-road, menyusuri jalur bekas aliran lahar dan area terdampak erupsi yang memberikan sensasi petualangan sekaligus wawasan.

Setelah kegiatan outdoor, makan siang akan kami sediakan di restoran lokal. Anda dapat beristirahat sejenak sebelum melanjutkan perjalanan ke kawasan Malioboro. Di sini, Anda memiliki waktu bebas untuk berjalan santai, berbelanja oleh-oleh, atau menikmati kuliner khas Jogja hingga waktu makan malam. Anda dapat beristirahat saat tiba di hotel.

Hari 3: Studio Alam Gamplong, Pronosutan View (Makan Pagi)

Hari ketiga dimulai dengan makan pagi di hotel, kemudian check-out dan perjalanan menuju Studio Alam Gamplong. Destinasi ini menawarkan suasana unik berupa set lokasi film bernuansa tempo dulu yang menarik untuk dijelajahi dan diabadikan.

Kemudian perjalanan dilanjutkan ke Pronosutan View, lokasi dengan pemandangan alam yang tenang dan cocok sebagai penutup perjalanan sebelum kembali ke Jakarta. Rangkaian tour diakhiri dengan perjalanan pulang ke Jakarta.

Fasilitas Paket Wisata Jogja dari Jakarta

Fasilitas Paket Wisata Jogja dari Jakarta yang akan Anda dapatkan selama tour bersama kami antara lain yaitu:

Sudah Termasuk
  • Penginapan sesuai pilihan (1 kamar 2 orang)
  • Pemandu wisata lokal berpengalaman
  • Makan sesui program tour
  • Air Mineral saat tour wisata
  • Tiket masuk wisata
Belum Termasuk
  • Tiket pesawat/kereta dari & ke kota asal
  • Pengeluaran pribadi
  • Biaya laundry/telepon di hotel (jika ada)
  • Rute tour tambahan
  • Menu makan tambahan diluar paket
  • Biaya yang timbul akibat adanya force majeure

Harga Paket Wisata Jogja dari Jakarta

Paket tour Jakarta ini bersifat fleksibel sehingga masih bisa menyesuaikan budget dan kebutuhan liburan Anda. Berikut adalah detail harga Paket Wisata Jogja yang bisa Anda dapatkan.

harga Paket Wisata Jogja dari Jakarta

Tanya Paket Via Whatsapp

Foto Tamu Paket Wisata Jogja

Cara Menuju Jogja dari Jakarta dan Pilihan Transportasi

Berikut beberapa opsi menuju Jogja dan bagaimana perjalanan Anda selama tour akan difasilitasi:

1. Transportasi Udara

Transportasi udara menjadi pilihan paling cepat dan efisien. Penerbangan tersedia setiap hari dari dua bandara utama di Jakarta dengan tujuan Bandara Internasional Yogyakarta (YIA) maupun Bandara Adisutjipto (JOG).

Keberangkatan dapat dilakukan dari Bandara Soekarno-Hatta (CGK) di Tangerang atau Bandara Halim Perdanakusuma (HLP) di Jakarta Timur yang keduanya memiliki akses mudah dari berbagai wilayah Jakarta melalui taksi, shuttle, maupun kereta bandara.

2. Transportasi Kereta

Keberangkatan tersedia dari stasiun utama seperti Stasiun Gambir dan Stasiun Pasar Senen dengan tujuan beberapa stasiun di Yogyakarta seperti Stasiun Tugu dan Stasiun Lempuyangan. Setibanya di Yogyakarta, perjalanan akan dilanjutkan menggunakan transportasi yang telah kami siapkan dalam paket tour. Anda dapat langsung memulai rangkaian wisata dengan lebih praktis dan nyaman.

3. Transportasi Darat Lainnya

Bagi yang tinggal di Bogor, Depok, Tangerang, Bekasi atau kota-kota lainnya, Anda bisa sewa transportasi di bawah ini dengan menyesuaikan kapasitas yang ada:

  • Avanza: 2-5 orang
  • Innova: 6 orang
  • Hiace: 7-14 orang
  • Elf: 14-17 orang
  • Medium bus: 18-35 orang
  • Big bus: 41-50 orang

4. Transportasi Selama Tour

Dalam paket ini, Anda tidak perlu memikirkan kendaraan selama berkeliling. Kami siapkan mobil atau bus wisata ber-AC, bersih, terawat, plus driver berpengalaman. Anda tinggal duduk nyaman dan menikmati perjalanan karena rute tour sudah kami siapkan.

Tanya Paket Via Whatsapp

Frequently Asked Questions

Apakah paket tour Jogja dari Jakarta sudah termasuk tiket pesawat atau kereta?

Tergantung pilihan paket. Namun paket ini bersifat land tour (belum termasuk tiket pesawat atau kereta). Informasi ini biasanya dijelaskan secara rinci sebelum pemesanan.

Apakah paket travel Jogja ini cocok untuk liburan keluarga atau rombongan?

Ya, paket ini sangat cocok untuk liburan keluarga, rombongan kantor, komunitas, maupun perjalanan bersama teman. Jumlah peserta dapat disesuaikan, dengan pilihan kendaraan dan hotel yang fleksibel.

Kapan waktu terbaik mengikuti Paket Tour Jakarta Jogja 3 Hari 2 Malam?

Waktu terbaik adalah di luar musim libur panjang untuk mendapatkan suasana yang lebih nyaman dan biaya yang lebih kompetitif. Namun, paket ini tetap dapat dijalankan sepanjang tahun sesuai ketersediaan.

Apakah itinerary bisa disesuaikan dengan kebutuhan peserta?

Tentu. Itinerary bersifat fleksibel dan dapat disesuaikan dengan minat wisata, durasi kunjungan, maupun preferensi khusus peserta, selama masih memungkinkan secara waktu dan jarak.

Bagaimana cara pemesanan Paket Wisata Jogja dari Jakarta?

Pemesanan dapat dilakukan dengan menghubungi kami dan menyertakan tanggal keberangkatan, jumlah peserta, serta jenis transportasi yang diinginkan. Setelah konfirmasi, Anda akan mendapatkan rincian itinerary dan ketentuan pembayaran.

 

Paket Wisata Jakarta Cirebon
Paket Wisata Jakarta Cirebon

Daerah Cirebon sering kali hanya dilewati oleh banyak orang, padahal kota pesisir di Jawa Barat ini menyimpan banyak kejutan seru untuk dijelajahi. Mulai dari jejak sejarah kerajaan, wisata religi yang ikonik, sampai kuliner khas yang rasanya nempel di ingatan. Semua itu bisa Anda nikmati lewat Paket Wisata Jakarta Cirebon yang dirancang praktis dan nyaman untuk liburan singkat tapi tetap berkesan.

Dalam satu perjalanan, Anda bisa menjelajahi Keraton Kasepuhan yang megah, menyusuri kawasan Goa Sunyaragi yang unik, hingga menikmati suasana Pantai Kejawanan saat sore hari. Tidak hanya itu, Paket Tour Cirebon ini juga bisa dikombinasikan dengan Paket Wisata Bandung, Paket Wisata Lembang, dan kota-kota lainnya.

Menariknya, paket wisata di Cirebon cocok untuk berbagai kebutuhan, mulai dari liburan keluarga, trip bareng teman, sampai agenda gathering. Perpaduan budaya Jawa, Sunda, dan Tionghoa membuat setiap sudut kota ini terasa berbeda dan penuh cerita.

Itinerary Paket Wisata Jakarta Cirebon

Kami menawarkan beberapa opsi mulai dari one day tour Jakarta sampai durasi lainnya. Berikut adalah detail itinerary Paket Wisata Jakarta Cirebon yang bisa Anda dapatkan:

Hari 1: Penjemputan, Batik Trusmi, Goa Sunyaragi (Snack, Makan Siang, Makan Malam)
Perjalanan dimulai dengan penjemputan seluruh peserta di Jakarta. Setelah semua peserta berkumpul, rombongan bertolak menuju Cirebon melalui jalur tol. Di tengah perjalanan, peserta akan beristirahat sejenak di rest area tol sebelum melanjutkan perjalanan.

Setibanya di Cirebon, destinasi pertama yang dikunjungi adalah Batik Trusmi, sentra batik khas Cirebon yang terkenal dengan motif-motif bernilai filosofis tinggi. Di sini, peserta tidak hanya berbelanja, tetapi juga mengikuti kegiatan membatik, sehingga dapat merasakan langsung proses pembuatan batik secara tradisional.

Setelah itu, peserta menikmati makan siang di area Batik Trusmi dengan menu khas yang telah disiapkan. Baru perjalanan dilanjutkan menuju Goa Sunyaragi, salah satu situs bersejarah ikonik di Cirebon. Di area ini, peserta akan mengikuti kegiatan team building yang menyenangkan.

Usai kegiatan, rombongan melanjutkan perjalanan menuju Pringsewu Gronggong Cirebon untuk makan malam. Sambil menikmati hidangan, peserta dapat bersantai dengan suasana perbukitan dan pemandangan kota Cirebon dari ketinggian. Setelah makan malam, perjalanan diteruskan menuju hotel untuk istirahat.

Hari 2: Keraton Cirebon, Kasepuhan Palace (Makan Pagi, Makan Siang)
Hari kedua dimulai dengan sarapan pagi di restoran hotel untuk mengisi energi sebelum melanjutkan rangkaian perjalanan. Setelah sarapan, peserta melakukan proses check-out dan bersiap meninggalkan hotel.

Perjalanan dilanjutkan menuju Keraton Cirebon, tepatnya Keraton Kasepuhan, salah satu istana tertua dan paling bersejarah di Cirebon. Di sini, peserta diajak menjelajahi kompleks keraton yang sarat akan nilai sejarah, budaya, serta peninggalan Kesultanan Cirebon.

Peserta dapat melihat langsung arsitektur khas keraton, koleksi benda pusaka, serta mendengarkan kisah-kisah menarik yang menjadi bagian penting dari perjalanan wisata budaya ini. Setelah kegiatan wisata budaya, rombongan menuju rumah makan legendaris Empal Gentong H. Irwan untuk menikmati makan siang. Usai makan siang, perjalanan dilanjutkan menuju Jakarta dan tour selesai.

Fasilitas Paket Wisata Jakarta Cirebon

Fasilitas Paket Wisata Jakarta Cirebon yang akan Anda dapatkan selama tour bersama kami antara lain yaitu:

Sudah Termasuk
  • Transportasi AC (Mobil/Hiace/Elf Long/Medium Bus/Big Bus)
  • Biaya BBM, toll, parkir, tip crews, makan crews, akomodasi crews
  • Akomodasi hotel
  • Air mineral
  • Makan sesuai program
  • Tiket masuk destinasi wisata
  • Tour leader pendamping (>10 orang)
  • Dokumentasi foto & video (>15 Orang)
  • Banner kegiatan (jika diperlukan)
  • P3K standar perjalanan
Belum Termasuk
  • Transportasi dari & ke kota asal
  • Pengeluaran pribadi
  • Biaya laundry/telepon di hotel (jika ada)
  • Rute tour tambahan
  • Menu makan tambahan diluar paket
  • Biaya yang timbul akibat adanya force majeure

Harga Paket Wisata Jakarta Cirebon

Harga Paket Wisata Jakarta Cirebon yaitu mulai dari dua jutaan saja. Untuk detail dan informasi terbaru, silahkan hubungi CS kami lebih dahulu.

 

Tanya Paket Via Whatsapp

Foto Tamu Paket Wisata Jakarta Cirebon

 

Cara Menuju Cirebon dan Pilihan Transportasi

Berikut beberapa opsi menuju Cirebon dan bagaimana perjalanan Anda selama tour akan difasilitasi:

1. Transportasi Udara

Untuk perjalanan dari Jakarta ke Cirebon, transportasi udara sebenarnya bukan pilihan utama karena belum ada penerbangan langsung ke Cirebon. Jika Anda datang dari luar pulau dan mendarat di Jakarta, perjalanan biasanya dilanjutkan melalui jalur darat menggunakan kereta api atau kendaraan pribadi. Bandara Soekarno-Hatta (CGK) maupun Halim Perdanakusuma (HLP) memiliki akses yang cukup mudah menuju stasiun atau tol arah Cirebon.

2. Transportasi Kereta

Jika Anda menginginkan perjalanan darat yang praktis dan nyaman, kereta api menjadi salah satu pilihan favorit untuk menuju Cirebon dari Jakarta. Tersedia berbagai jadwal kereta dari Stasiun Gambir maupun Pasar Senen dengan waktu tempuh yang relatif singkat. Kereta-kereta tersebut umumnya berhenti di Stasiun Cirebon (Kejaksan) dan Stasiun Cirebon Prujakan.

3. Transportasi Darat Lainnya

Bagi yang tinggal di Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang, Bekasi atau kota-kota lainnya, Anda bisa sewa transportasi di bawah ini dengan menyesuaikan kapasitas yang ada:

  • Avanza: 2-5 orang
  • Innova: 6 orang
  • Hiace: 7-14 orang
  • Elf: 14-17 orang
  • Medium bus: 18-35 orang
  • Big bus: 41-50 orang

4. Transportasi Selama Tour

Dalam paket ini, Anda tidak perlu memikirkan kendaraan selama berkeliling. Kami siapkan mobil atau bus wisata ber-AC, bersih, terawat, plus driver berpengalaman. Anda tinggal duduk nyaman dan menikmati perjalanan karena rute tour sudah kami siapkan.

Tanya Paket Via Whatsapp

Frequently Asked Questions

Berapa lama durasi paket wisata Jakarta Cirebon?

Durasi paket wisata di cirebon cukup fleksibel, mulai dari one day tour, 2 hari 1 malam, hingga 3 hari 2 malam. Pilihan durasi biasanya disesuaikan dengan jumlah destinasi yang ingin dikunjungi dan kebutuhan peserta.

cApakah Paket Tour Cirebon cocok untuk liburan keluarga atau rombongan?

Ya, paket ini sangat cocok untuk liburan keluarga, rombongan kantor, komunitas, maupun study tour. Itinerary dapat disesuaikan agar tetap nyaman untuk semua usia, termasuk anak-anak dan lansia.

Kapan waktu terbaik untuk mengikuti Paket Wisata Jakarta Cirebon?

Waktu terbaik adalah saat musim kemarau atau di luar periode libur panjang agar perjalanan lebih nyaman. Meski demikian, Cirebon tetap menarik dikunjungi sepanjang tahun karena pilihan wisatanya cukup beragam.

Apakah itinerary Paket Tour Cirebon bisa disesuaikan?

Bisa. Paket wisata Jakarta Cirebon ini menawarkan itinerary custom sesuai kebutuhan, baik untuk fokus wisata budaya, religi, kuliner, maupun kombinasi semuanya.

Paket Wisata Jakarta Padang
Paket Wisata Jakarta Padang

Perjalanan dari Jakarta menuju Padang selalu menyimpan cerita seru yang tidak sekadar soal jarak, tetapi juga pengalaman yang akan Anda rasakan sejak awal keberangkatan. Di sinilah Paket Wisata Jakarta Padang menjadi jawaban untuk Anda yang ingin menikmati trip padang dengan konsep praktis, rapi, dan tetap menyenangkan tanpa perlu mengatur banyak hal sendirian.

Setibanya di Padang, Anda akan menemukan begitu banyak hal yang layak dicoba, mulai dari pesona alamnya yang masih asri, budaya Minangkabau yang kuat, hingga kuliner legendaris yang sudah dikenal hingga mancanegara. Melalui paket tour padang yang dirancang dengan alur perjalanan nyaman dan itinerary yang seimbang, liburan Anda tidak hanya sekadar jalan-jalan, tetapi benar-benar menjadi pengalaman berkesan yang sulit dilupakan.

Itinerary Paket Wisata Jakarta Padang

Berikut adalah daftar itinerary Paket Wisata Jakarta Padang yang bisa Anda dapatkan. Jika ada destinasi lain yang ingin dikunjungi di luar paket, silahkan hubungi CS kami lebih dahulu untuk custom paket.

Paket Wisata Padang 1 Hari

Hari 1: Penjemputan, Taman Panorama Baru, Bung Hatta, Jam Gadang, Pasar Atas, Kebun Teh, Danau Diatas dan Danau Dibawah (Makan Siang, Makan Malam)

  • Perjalanan menuju Padang
  • Anda akan dijemput oleh perwakilan kami di area Bukittinggi
  • City Tour Bukittinggi dengan mengunjungi Taman Panorama Baru, Rumah Kelahiran Bung Hatta, Jam Gadang dan Pasar Atas
  • Selanjutnya menuju Alahan Panjang via Danau Singkarak
  • Photo stop di tapian Danau Singkarak
  • Makan siang di lokal restaurant
  • Selanjutnya menuju Kebun Teh unntuk photo stop
  • Melihat keindahan Danau Diatas dan Danau Dibawah
  • Kembali ke Bukittinggi
  • Makan malam di lokal restaurant
  • Tour selesai

Paket Wisata Padang 2 Hari 1 Malam

Hari 1: Penjemputan, Air Terjun Lembah Anai, Minangkabau Village, Desa Pariangan, Istana Pagaruyung (Makan Siang, Makan Malam)

  • Penjemputan di Jakarta
  • Pejalanan menuju bandara Internasional Minangkabau
  • Menuju Bukittinggi via Lembah Anai, berhenti sejenak di Air Terjun Lembah Anai untuk menikmati kesejukannya.
  • Kemudian mengunjungi Minangkabau Village yang merupakan Pusat Dokumentasi Minangkabau.
  • Makan siang di Lokal restaurant.
  • Setelah itu menuju desa Pariangan yang terkenal sebagai Desa terindah di Dunia.
  • Dilanjutkan menuju Batusangkar, mengunjungi Istana Pagaruyung yang merupakan Pusat Pemerintahan Minangkabau pada masa dulunya.
  • Makan malam dilokal restaurant
  • Check in hotel

 

Hari 2: Panorama Baru, Jam Gadang, Pasar Atas, oleh-oleh Ummi Aufa Hakim dan Rendang Uni Adek (Makan Pagi, Makan Siang)

  • Sarapan pagi di hotel & check out.
  • Menuju Bukittinggi
  • Sesampainya di Bukittinggi city tour dengan mengunjungi Panorama Baru, Jam Gadang, Pasar Atas, oleh-oleh Ummi Aufa Hakim dan Rendang Uni Adek
  • Makan siang di lokal restaurant
  • Selanjutnya menuju Airport dan tour berakhir.
  • Sampai jumpa pada tour berikutnyaa

 

Paket Wisata Padang 3 Hari 2 Malam

Hari 1: Penjemputan, Jembatan Siti Nubaya, Kampung China, Pantai Padang, Tugu Iora, Mesjid Raya, Taman Hutan Raya Bung Hatta, Danau Atas Bawah dan Kebun Teh, Lobang Mbah Soero, Goedang Rangsum, Museum Kereta Api dan Puncak Cemara (Makan Siang, Makan Malam)

  • Penjemputan di Jakarta dan perjalanan menuju Padang
  • Tiba di Bandara Internasional Minangkabau (BIM) dan pengambilan bagasi
  • Penjemputan oleh perwakilan tim dan memulai city tour Kota Padang
  • Mengunjungi Jembatan Siti Nurbaya
  • Wisata ke Kampung China
  • Singgah di Pantai Padang
  • Foto di Tugu IORA
  • Kunjungan ke Masjid Raya Sumatra Barat
  • Menikmati es durian khas Padang
  • Perjalanan menuju Solok via Sitinjau Laut sambil menikmati panorama Kota Padang dari ketinggian
  • Photo stop di Taman Hutan Raya Bung Hatta
  • Singgah di Danau Atas & Danau Bawah
  • Photo stop di Kebun Teh Alahan PanjangMelanjutkan perjalanan ke Kota Sawahlunto
  • Makan malam di restoran lokal
  • Check-in hotel dan acara bebas

 

Hari 2: Istana Pagaruyung, Jembatan Kelok 9, Lembah Harau, Desa Tabek Patah (Makan Pagi, Makan Siang, Makan Malam)

  • Sarapan pagi di hotel lau dilanjutkan dengan check-out l
  • Perjalanan menuju Istana Pagaruyung, Batusangkar
  • Melanjutkan perjalanan ke Payakumbuh
  • Kunjungan ke Jembatan Kelok 9
  • Wisata alam ke Lembah Harau
  • Singgah di Desa Tabek Patah untuk melihat home industry berupa produksi kopi dan makanan ringan
  • Perjalanan menuju Kota Bukittinggi
  • Makan malam di restoran lokal
  • Check-in hotel acara bebas

 

Hari 3: Taman Panorama, Lobang Jepang, Jam Gadang, Relay Puncak Lawang, Lembah Anai (Makan Pagi, Makan Siang)

  • Sarapan pagi di hotel
  • Check-out hotel
  • City tour Kota Bukittinggi ke Taman Panorama
  • Lobang Jepang dan Jam Gadang
  • Perjalanan menuju Puncak Lawang (opsional) untuk menikmati panorama Danau Maninjau dari ketinggian
  • Melanjutkan perjalanan ke Lembah Anai
  • Perjalanan menuju bandara
  • Tour selesai dan sampai jumpa pada perjalanan berikutnya

 

Tanya Paket Via Whatsapp

Fasilitas Paket Wisata Jakarta Padang

Fasilitas Paket Wisata Jakarta Padang yang akan Anda dapatkan selama trip bersama kami antara lain yaitu:

Sudah Termasuk
  • Tiket masuk wisata
  • Penginapan
  • Transportasi, BBM, dan parkir selama tour
  • Air Mineral
  • Driver yang ramah dan sopan
Belum Termasuk
  • Tiket pesawat/kereta dari & ke kota asal
  • Pengeluaran pribadi
  • Rute tour tambahan
  • Menu makan tambahan diluar paket
  • Biaya yang timbul akibat adanya force majeure

Harga Paket Wisata Jakarta Padang

Harga Paket Wisata Jakarta Padang sedang dalam proses update. Silahkan hubungi CS kami lebih dahulu untuk mendapatkan harga terbaru.

Harga Paket Wisata Padang 1 Hari

harga Paket Wisata Padang 1 Hari

Harga Paket Wisata Padang 2H3M

harga Paket Wisata Padang 2 Hari 1 Malam

Harga Paket Wisata Padang 3H2M

harga Paket Wisata Padang 3 Hari 2 Malam

Tanya Paket Via Whatsapp

Rekomendasi Paket Wisata dari Jakarta Lainnya

Cara Menuju Padang dan Pilihan Transportasi

Berikut beberapa opsi cara menuju Padang dan bagaimana perjalanan Anda selama tour akan difasilitasi:

1. Transportasi Udara

Perjalanan menuju Padang dari Jakarta dapat ditempuh menggunakan transportasi udara melalui Bandara Internasional Soekarno-Hatta (CGK) maupun Bandara Halim Perdanakusuma (HLP) dengan tujuan Bandara Internasional Minangkabau (BIM). Bandara ini merupakan pintu masuk utama menuju Kota Padang dan wilayah Sumatra Barat.

2. Transportasi Kereta

Perlu diketahui bahwa hingga saat ini belum tersedia jalur kereta api langsung dari Jakarta menuju Padang. Oleh karena itu, perjalanan menuju Padang umumnya dilanjutkan menggunakan transportasi laut atau udara, tergantung pada rute dan itinerary yang dipilih dalam paket wisata.

3. Transportasi Darat Lainnya

Jika Anda memilih perjalanan darat menggunakan bus, travel, atau kendaraan pribadi, Padang dapat diakses melalui jalur lintas Sumatra yang menghubungkan berbagai kota besar di Pulau Sumatra. Opsi ini cocok bagi Anda yang ingin menikmati perjalanan panjang sekaligus menjelajahi beberapa daerah dalam satu rute perjalanan.

Waktu tempuh memang lebih lama dibandingkan transportasi udara, namun fleksible. Berikut pilihan transportasi darat beserta kapasitasnya yang dapat Anda sesuaikan dengan kebutuhan perjalanan.

  • Avanza: 2-5 orang
  • Innova: 6 orang
  • Hiace: 7-14 orang
  • Elf: 14-17 orang
  • Medium bus: 18-35 orang
  • Big bus: 41-50 orang

4. Transportasi Selama Tour

Dalam paket Jakarta Padang ini, Anda tidak perlu memikirkan kendaraan selama berkeliling. Kami siapkan mobil atau bus wisata ber-AC, bersih, terawat, plus driver berpengalaman. Anda tinggal menikmati perjalanan saja.

Tanya Paket Via Whatsapp

Frequently Asked Questions

Apakah tersedia pilihan private tour?

Tersedia opsi private tour bagi Anda yang menginginkan perjalanan lebih fleksibel, privat, dan nyaman tanpa digabung dengan peserta lain.

Berapa minimal peserta untuk mengikuti paket wisata ini?

Minimal peserta bervariasi tergantung jenis paket yang dipilih. Untuk paket reguler umumnya berlaku minimal 4–6 orang, sementara private tour dapat disesuaikan dengan kebutuhan Anda.

Apakah paket bisa disesuaikan dengan permintaan khusus?

Tentu. Anda dapat menyesuaikan durasi perjalanan, pilihan destinasi, jenis hotel, hingga konsep wisata sesuai kebutuhan, baik untuk liburan santai maupun perjalanan khusus.

Apakah paket wisata ini aman untuk lansia?

Rute perjalanan dirancang nyaman dan tidak terburu-buru. Namun, untuk peserta lansia disarankan menyampaikan kondisi khusus sejak awal agar penyesuaian itinerary dapat dilakukan.

Apakah ada biaya tambahan di luar harga paket?

Biaya tambahan hanya berlaku jika Anda mengambil layanan opsional, permintaan khusus di luar paket, atau pengeluaran pribadi selama perjalanan.

Bagaimana jika terjadi perubahan jadwal penerbangan atau kondisi cuaca?

Jika terjadi perubahan jadwal atau kondisi cuaca tertentu, itinerary akan disesuaikan tanpa mengurangi esensi perjalanan dan pengalaman wisata yang Anda dapatkan.

Paket Wisata Jakarta Lumajang
Paket Wisata Jakarta Lumajang

Paket Wisata Jakarta Lumajang dirancang untuk Anda yang ingin merasa liburan seharusnya memberi cerita, bukan sekadar foto saja. Perjalanan ini membawa Anda keluar dari rutinitas datar menuju jalur petualangan yang lebih menantang, dengan nuansa alam yang terasa mentah dan jujur.

Dari udara dingin kaki gunung hingga lanskap hijau yang luas, pengalaman yang ditawarkan terasa berbeda sejak hari pertama, apalagi saat Anda mulai menyadari betapa beragam dan kuatnya karakter wisata yang ada di Lumajang.

Tour lumajang ini bukan tipe liburan santai yang membosankan, paket wisata Jakarta ke Lumajang ini cocok untuk Anda yang suka bergerak, menjelajah, dan menikmati proses perjalanan itu sendiri. Ritmenya dibuat padat namun tetap nyaman tanpa kehilangan keseruan. Setiap momen dirangkai agar Anda bisa merasakan sisi paling autentik dari wisata di Lumajang.

Itinerary Paket Wisata Jakarta Lumajang

Berikut adalah daftar itinerary Paket Wisata Jakarta Lumajang yang bisa Anda dapatkan. Jika ada destinasi lain yang ingin dikunjungi di luar paket, silahkan hubungi CS kami lebih dahulu untuk custom paket.

Paket Wisata Tumpak Sewu 1 Hari

Hari 1: Penjemputan, Air Terjun Tumpak Sewu, dan Goa Tetes

  • Perjalanan menuju Lumajang
  • Tiba di Panorama Point Tumpak Sewu untuk menikmati pemandangan air terjun setengah lingkaran dari ketinggian
  • Trekking turun menuju dasar Air Terjun Tumpak Sewu bersama pemandu lokal
  • Melanjutkan perjalanan ke Goa Tetes, Gua alami dengan tetesan air dari langit-langit batu
  • Bersih-bersih dan istirahat sejenak
  • Perjalanan kembali ke kota asal
  • Tour berakhir

Paket Wisata Tumpak Sewu dan Lava Tour Semeru 2H1M

Hari 1: Penjemputan, Air Terjun Tumpak Sewu, dan Goa Tetes

  • Perjalanan darat menuju kawasan Pronojiwo
  • Menikmati suasana perjalanan dan pemandangan alam sepanjang rute
  • Eksplor panorama Tumpak Sewu
  • Trekking menuju area bawah Air Terjun Tumpak Sewu
  • Lanjut eksplorasi Goa Tetes dengan didampingi oleh local guide berpengalaman
  • Perjalanan menuju hotel
  • Check-in di Pronojiwo, Lumajang
  • Waktu bebas untuk istirahat

 

Hari 2: Lava Tour Semeru dan Panorama Kapas Biru

  • Dijemput di hotel dan persiapan naik jeep
  • Jeep Lava Tour Semeru – Sarkawi Lumajang
  • Sunrise view Semeru dan sawah sekitarnya
  • Melewati Kali Tayeng 1, Kali Kebo, Benteng Semeru, Aliran Lahar Semeru, dan Hutan Pinus
  • Kembali ke hotel, bersih diri lalu check out
  • Mengunjungi Air terjun Panorama Kapas Biru
  • Perjalan menuju kota asal
  • Tour selesai

 

Paket Wisata Tumpak Sewu dan Bromo 2H1M

Hari 1: Penjemputan, Air Terjun Tumpak Sewu, Goa Tetes, telaga Biru

  • Perjalanan menuju Lumajang Pronojiwo
  • Mengunjungi air terjun Tumpak Sewu
  • Menjelajahi Goa Tetes dan Telaga Biru untuk melihat view air terjun
  • Perjalanan Menuju Bromo – Homestay di Bromo
  • Check in homestay di Bromo-Istirahat

 

Hari 2: Bukit Cinta, Bukit Teletubies, Pasir Berbisik, Kawah Bromo, Gunung Batok, Pura Luhur Poten

  • Penjemputan di homestay untuk persiapan tour Bromo dari Homestay
  • Perjalanan menuju sunrise Poin Bromo by Jeep
  • Menikmati golden sunrise di Bukit Perahu/Bukit Kingkong/Bukit Cinta
  • Menuju Widodaren Valley, Bukit Teletubies, dan Pasir Berbisik
  • Menuju Kawasan Kawah Bromo, Gunung Batok, dan Pura Luhur Ponten
  • Mendaki Puncak Kawah Bromo melewati sekitar 250 anak tangga
  • Kembali ke homestay
  • Makan siang di restoran lokal
  • Istirahat, mandi dan bersih diri
  • Check out homestay
  • Kembali ke kota asal
  • Tour selesai

Tanya Paket Via Whatsapp

Fasilitas Paket Wisata Jakarta Lumajang

Fasilitas Paket Wisata Jakarta Lumajang yang akan Anda dapatkan selama trip bersama kami antara lain yaitu:

Sudah Termasuk
  • Tiket masuk wisata
  • Penginapan
  • Transportasi, BBM, dan parkir selama tour
  • Air Mineral
  • Driver yang ramah dan sopan
Belum Termasuk
  • Tiket pesawat/kereta dari & ke kota asal
  • Pengeluaran pribadi
  • Rute tour tambahan
  • Menu makan tambahan diluar paket
  • Biaya yang timbul akibat adanya force majeure

Harga Paket Wisata Jakarta Lumajang

Harga paket wisata Jakarta Lumajang sedang dalam proses update. Silahkan hubungi CS kami lebih dahulu untuk mendapatkan harga terbaru.

Tanya Paket Via Whatsapp

Rekomendasi Paket Wisata dari Jakarta Lainnya

Cara Menuju Lumajang dan Pilihan Transportasi

Berikut beberapa opsi cara menuju Lumajang dan bagaimana perjalanan Anda selama tour akan difasilitasi:

1. Transportasi Udara

Perjalanan udara dari Jakarta dapat dilakukan melalui Bandara Internasional Soekarno-Hatta (CGK) atau Bandara Halim Perdanakusuma (HLP) dengan tujuan Bandara Abdul Rachman Saleh (MLG) di Malang atau Bandara Juanda (SUB) di Surabaya. Kedua bandara ini menjadi pintu masuk paling praktis menuju Lumajang. Setibanya di bandara tujuan, perjalanan dilanjutkan menggunakan transportasi darat menuju Kabupaten Lumajang.

2. Transportasi Kereta

Perjalanan dengan kereta api dapat dimulai dari Stasiun Gambir, Stasiun Pasar Senen, atau stasiun lain di wilayah Jakarta dengan tujuan kota Malang atau Surabaya. Kedua kota tersebut memiliki akses kereta api yang lengkap dan menjadi titik transit strategis menuju Lumajang. Setibanya di stasiun tujuan, perjalanan dilanjutkan menggunakan transportasi darat menuju Kabupaten Lumajang, baik dengan kendaraan pribadi, travel, maupun layanan antar-jemput sesuai itinerary paket wisata.

3. Transportasi Darat Lainnya

Jika Anda memilih perjalanan menggunakan bus, travel, atau kendaraan pribadi, Lumajang memiliki akses jalan yang sangat mudah dijangkau dari beberapa arah. Dengan opsi ini, Anda bisa menyesuaikan waktu kedatangan sesuai kebutuhan tanpa batasan jadwal transportasi umum. Berikut adalah transportasi beserta kapasitasnya yang bisa Anda pilih:

  • Avanza: 2-5 orang
  • Innova: 6 orang
  • Hiace: 7-14 orang
  • Elf: 14-17 orang
  • Medium bus: 18-35 orang
  • Big bus: 41-50 orang

4. Transportasi Selama Tour

Dalam paket Jakarta Lumajang ini, Anda tidak perlu memikirkan kendaraan selama berkeliling. Kami siapkan mobil atau bus wisata ber-AC, bersih, terawat, plus driver berpengalaman. Anda tinggal menikmati perjalanan saja.

Tanya Paket Via Whatsapp

Frequently Asked Questions

Paket wisata ini cocok untuk siapa?

Paket ini cocok untuk Anda yang menyukai wisata alam dan petualangan, baik solo traveler, pasangan, maupun rombongan kecil. Aktivitas trekking dan offroad dirancang untuk wisatawan dengan kondisi fisik normal dan prima.

Apakah paket ini aman untuk pemula?

Aman, karena setiap aktivitas utama seperti eksplorasi Tumpak Sewu dan Goa Tetes didampingi oleh pemandu lokal berpengalaman. Anda akan mendapatkan arahan teknis sebelum memulai aktivitas agar tetap aman dan nyaman.

Apakah diperlukan persiapan fisik khusus sebelum berangkat?

Tidak diperlukan persiapan khusus, namun Anda disarankan memiliki stamina yang cukup untuk aktivitas trekking ringan hingga menengah. Istirahat cukup sebelum keberangkatan akan sangat membantu kenyamanan perjalanan.

Perlengkapan pribadi apa saja yang sebaiknya dibawa?

Disarankan membawa sepatu trekking atau sandal gunung, pakaian ganti, jas hujan, topi, sunscreen, serta tas kecil antiair. Kamera atau action cam juga direkomendasikan untuk mengabadikan momen.

Apakah itinerary bisa berubah?

Itinerary bersifat fleksibel dan dapat berubah menyesuaikan kondisi cuaca, situasi lapangan, atau kebijakan pengelola wisata setempat, tanpa mengurangi esensi pengalaman perjalanan.

Kapan waktu terbaik mengikuti paket wisata ini?

Waktu terbaik adalah pada musim kemarau karena kondisi jalur lebih aman dan panorama alam terlihat maksimal. Namun paket tetap dapat dijalankan sepanjang tahun dengan penyesuaian teknis.

Apakah tersedia dokumentasi selama tour?

Dokumentasi bersifat opsional dan dapat ditambahkan sesuai permintaan. Untuk hasil maksimal, Anda juga dapat membawa perlengkapan dokumentasi pribadi.

Paket Wisata Jakarta Bali 3 Hari 2 Malam
Paket Wisata Jakarta Bali 3 Hari 2 Malam

Paket Wisata Jakarta Bali 3 Hari 2 Malam menjadi pilihan tepat bagi Anda yang ingin kabur sejenak dari rutinitas tanpa harus mengambil cuti panjang. Dalam waktu singkat ini, Anda tetap bisa menikmati sisi terbaik Pulau Dewata mulai dari pantai, budaya yang khas, hingga spot-spot hits yang selalu berhasil bikin liburan terasa lebih berkesan.

Konsep perjalanan yang ringkas namun padat pengalaman ini dirancang khusus untuk Anda yang ingin liburan praktis, seru, dan tetap terasa maksimal. Melalui paket tour Bali 3 hari 2 malam, Anda tidak hanya sekadar datang dan pulang, tetapi benar-benar merasakan atmosfer Bali yang autentik.

Setiap agenda perjalanan Bali dari Jakarta disusun dengan alur yang nyaman, sehingga Anda bisa menikmati momen tanpa terburu-buru. Cocok untuk Anda yang ingin first time ke Bali maupun yang ingin kembali dengan pengalaman berbeda, paket ini layak dicoba.

Itinerary Paket Wisata Jakarta Bali 3H2M

Berikut adalah daftar itinerary Paket Wisata Jakarta Bali 3 Hari 2 Malam yang bisa Anda dapatkan. Kami menyediakan beberapa opsi berbeda yang dapat Anda pilih:

Paket Ekonomis Bali

Hari 1: Airport – Tanah Lot – La Plancha Beach Club

  • Dijemput di airport Ngurah Rai Bali/terminal Bus
  • Tour menuju Tanah Lot
  • Dilanjutkan bersantai di La Plancha Beach Club Seminyak
  • Check in hotel dan istirahat/acara bebas

 

Hari 2: Penglipuran – Kintamani – Tampak Siring (B,L,D)

  • Makan pagi di hotel, start dari hotel jam 08.30 wita
  • Tour menuju Desa Penglipuran
  • Dilanjutkan ke Kintamani
  • Makan siang sambil melihat indahnya pemandangan gunung dan danau Batur
  • Tour ke Tampak Siring/Tirta Empul
  • Menuju air terjun Tegenungan
  • Makan malam di Ayam Betutu Ibu Mira Kuta
  • Diantar ke hotel untuk istirahat/acara bebas

 

Hari 3: Pantai Kuta – Shopping – airport (B)

  • Makan pagi di hotel, check out hotel
  • Tour ke Pantai Kuta
  • Belanja oleh-oleh khas Bali di Krisna/joger/agung Bali
  • Diantar kembali ke airport

Paket Keliling Bali

Hari 1: Airport – Penglipuran – Kintamani – Lovina (L,D)

  • Dijemput di airport Ngurah Rai Bali/terminal Bus
  • Tour menuju Desa Penglipuran
  • Dilanjutkan ke Kintamani
  • Makan sing di Batur Sari restaurant, sambil melihat gunung dan danau Batur
  • Kemudian langsung menuju Lovina
  • Check in hotel Sunari/melka Lovina dan istirahat
  • Makan malam di Tanjung Alam restaurant

 

Hari 2: Dolphin – Bedugul – Tanah Lot sunset (B,L,D)

  • Bagun pagi, Jam 05.30 menuju pantai
  • Dengan perahu motor, menuju lautan untuk melihat lumba-lumba
  • Kembali ke hotel, makan pagi dan check out hotel
  • Dilanjutkan tour menuju Bedugul area
  • Photo shot di Handara gate
  • Tour ke Ulun Danu Bedugul
  • Makan siang di Ulun Danu restaurant
  • Diakhiri dengan tour di Tanah Lot
  • Belanja oleh-oleh khas Bali di Krisna
  • Makan malam di Warung Ayam betutu
  • Check in di Hotel yang dipilih

 

Hari 3: GWK – Pandawa – Kuta around – airport (B,L)

  • Makan pagi di hotel, check out hotel
  • Tour ke GWK
  • Makan siang di Warung Be Sanur Nusa Dua
  • Dilanjutkan ke Pantai Pandawa dan tebing Tanah Barak
  • Diantar kembali ke airport

Paket Fullboard Bali

Hari 1: Airport – Penglipuran – Kintamani (L,D)

  • Dijemput di airport Ngurah Rai Bali/terminal Bus
  • Tour menuju Desa Penglipuran
  • Dilanjutkan ke Kintamani
  • Makan sing di Batur Sari restaurant, sambil melihat gunung dan danau Batur
  • Dilanjutkan ke Sari Timbul Objek wisata Instagramable
  • Makan malam di ayam betutu khas Gilimanuk
  • Check in hotel dan istirahat/acara bebas

 

Hari 2: Bedugul – Tanah Lot Tour (B,L,D)

  • Makan pagi di hotel, start dari hotel jam 08.30 wita
  • Tour ke The Bloom Garden Bedugul
  • Dilanjutkan ke pura Ulun Danu Beratan
  • Makan siang di Ulun Danu restaurant
  • Kemudian menuju Tanah Lot
  • Makan malam di Nasi Tempong Indera Kuta
  • Diantar ke hotel untuk istirahat/acara bebas

 

Hari 3: Tanjung Benoa – Kuta around – airport (B,L)

  • Makan pagi di hotel, check out hotel
  • Tour ke Tanjung Benoa, bermain water sport (include banana boat 1x putaran)
  • Makan siang di Warung Be Sanur Nusa Dua
  • Belanja oleh-oleh khas Bali di Krisna/joger/agung Bali
  • Diantar kembali ke airport
  • Acara selesai

Paket Adventure Bali

Hari 1: Airport – Penglipuran – Kintamani (L,D)

  • Dijemput di airport Ngurah Rai Bali/terminal Bus
  • Tour menuju Desa Penglipuran
  • Dilanjutkan ke Kintamani
  • Makan sing di Batur Sari restaurant, sambil melihat gunung dan danau Batur
  • Dilanjutkan ke Sari Timbul Objek wisata Instagramable
  • Makan malam di ayam betutu khas Gilimanuk
  • Check in hotel dan istirahat/acara bebas

 

Hari 2: ATV Ride & Rafting Sungai Ayung (B,L,D)

  • Makan pagi di hotel, tour start jam 08.30 wita
  • Langsung menuju Bali Skutis Adventure, Tempat Bermain ATV
  • Makan sing di Finis ATV
  • Dilanjutkan Rafting/Arung jeram di sungai Ayung
  • Makan malam di Nasi Tempong Indera Kuta
  • Kembali ke hotel/acara bebas

 

Hari 3: Tanjung Benoa – Kuta around – airport (B,L)

  • Makan pagi di hotel, check out hotel
  • Tour ke Tanjung Benoa, bermain water sport (include banana boat 1x putaran)
  • Makan siang di Warung Be Sanur Nusa Dua
  • Belanja oleh-oleh khas Bali di Krisna/joger/agung Bali
  • Diantar kembali ke airport

Paket Bali Nusa Penida

Hari 1: Airport – Pandawa – Uluwatu-Jimbaran (D)

  • Dijemput di airport Ngurah Rai Bali
  • Tour ke Pantai Pandawa
  • Dilanjutkan ke Uluwatu
  • Makan malam seafood di tepi pantai Jimbaran
  • Check in hotel dan beristirahat

 

Hari 2 : Nusa Penida Tour (B,L,D)

  • Makan pagi di hotel, tour start dari hotel jam 07.30 wita
  • Menuju Pantai Sanur untuk penyeberangan ke Nusa Penida
  • Tiba di Nusa Penida dilanjutkan tour satu hari dengan 2 opsi pilihan:
    -Trip Barat: Pantai Crystal Bay, Angel Billabong, Broken Beach, Pantai Kelingking.
    -Trip Timur: Bukit Teletubis, Pantai Atuh, Pulau Seribu/Rumah Pohon, Pantai Diamond dan Goa Giri Putri.
  • Makan siang di restaurant setempat
  • Jam 16.00 menuju pelabuhan untuk kembali ke Sanur
  • Tiba di sanur makan malam di Ayam betutu Kuta
  • Diantar ke hotel untuk istirahat

 

Hari 3: Tanjung Benoa – Kuta around – Airport (B,L)

  • Makan pagi di hotel, dilanjutkan check out hotel dan tour menuju Tanjung Benoa, pusat rekreasi water sport (include banana boat 1x putaran)
  • Shopping di seputaran Kuta, krisna, Joger, agung Bali, centro dll
  • Makan siang di Warung Be Sanur Nusa Dua
  • Diantar menuju airport untuk penerbangan kembali

Tanya Paket Via Whatsapp

Fasilitas Paket Wisata Jakarta Bali 3H2M

Fasilitas Paket Wisata Jakarta Bali 3 Hari 2 Malam yang akan Anda dapatkan selama trip bersama kami antara lain yaitu:

Sudah Termasuk
  • Tiket masuk wisata
  • Penginapan Hotel + Breakfast
  • Transportasi, BBM, dan parkir selama tour
  • Air Mineral Cheers 550ml
  • Snack Box
  • Asuransi Jasindo
  • Driver yang ramah dan sopan
Belum Termasuk
  • Tiket pesawat/kereta dari & ke kota asal
  • Pengeluaran pribadi
  • Rute tour tambahan
  • Menu makan tambahan diluar paket
  • Biaya yang timbul akibat adanya force majeure

Harga Paket Wisata Jakarta Bali 3H2M

Harga Paket Wisata Jakarta Bali selama 3 hari 2 malam yaitu mulai dari Rp 1.990.000 per orang. Silahkan hubungi CS kami untuk detail harga lainnya.

Tanya Paket Via Whatsapp

Foto Tamu Paket Wisata Bali 

Cara Menuju Bali dan Pilihan Transportasi

Berikut beberapa opsi cara menuju Bali dan bagaimana perjalanan Anda selama tour akan difasilitasi:

1. Transportasi Udara

Anda dapat berangkat melalui Bandara Internasional Soekarno-Hatta (CGK) atau Bandara Halim Perdanakusuma (HLP) menuju Bandara Internasional I Gusti Ngurah Rai (DPS) di Denpasar, dengan pilihan penerbangan langsung maupun transit sesuai maskapai dan jadwal keberangkatan.

2. Transportasi Kereta

Keberangkatan dapat dimulai dari Stasiun Gambir, Stasiun Pasar Senen, atau stasiun lain di wilayah Jakarta dengan tujuan kota-kota di Jawa Timur seperti Surabaya atau Banyuwangi. Setibanya di kota tujuan, perjalanan dilanjutkan menggunakan transportasi darat menuju Pelabuhan Ketapang, Banyuwangi, untuk menyeberang ke Pelabuhan Gilimanuk, Bali. Setelah tiba di Gilimanuk, perjalanan diteruskan menggunakan transportasi darat menuju area penginapan atau destinasi wisata sesuai dengan itinerary Paket Wisata Jakarta Bali 3 Hari 2 Malam.

3. Transportasi Darat Lainnya

Jika Anda memilih perjalanan menggunakan bus, travel, atau kendaraan pribadi, Bali memiliki akses jalan yang sangat mudah dijangkau dari beberapa arah. Dengan opsi ini, Anda bisa menyesuaikan waktu kedatangan sesuai kebutuhan tanpa batasan jadwal transportasi umum. Berikut adalah transportasi beserta kapasitasnya yang bisa Anda pilih:

  • Avanza: 2-5 orang
  • Innova: 6 orang
  • Hiace: 7-14 orang
  • Elf: 14-17 orang
  • Medium bus: 18-35 orang
  • Big bus: 41-50 orang

4. Transportasi Selama Tour

Dalam paket Jakarta Bali ini, Anda tidak perlu memikirkan kendaraan selama berkeliling. Kami siapkan mobil atau bus wisata ber-AC, bersih, terawat, plus driver berpengalaman. Anda tinggal menikmati perjalanan saja.

Tanya Paket Via Whatsapp

Frequently Asked Questions

Apakah tiket pesawat Jakarta–Bali sudah termasuk dalam paket?

Ketersediaan tiket pesawat menyesuaikan dengan pilihan paket. Namun untuk paket ini belum ada dan Anda bisa menambahkannya secara terpisah. Detail akan dijelaskan secara transparan sebelum pemesanan.

Apakah paket ini cocok untuk yang baru pertama kali ke Bali?

Sangat cocok. Alur perjalanan dibuat praktis dan terarah, sehingga Anda tidak perlu bingung mengatur transportasi, akomodasi, maupun agenda wisata. Semua sudah disiapkan agar liburan terasa lebih santai.

Transportasi apa saja yang sudah termasuk dalam paket?

Paket sudah mencakup transportasi selama di Bali, termasuk penjemputan dari Bandara I Gusti Ngurah Rai, antar-jemput destinasi wisata, hingga transfer kembali sesuai jadwal kepulangan.

Apakah itinerary masih bisa disesuaikan dengan kebutuhan peserta?

Itinerary bersifat fleksibel dan dapat disesuaikan dengan minat Anda, baik ingin lebih banyak waktu santai, wisata alam, maupun destinasi hits Bali. Penyesuaian dapat dibicarakan sebelum keberangkatan.

Bagaimana cara pemesanan?

Anda dapat melakukan pemesanan dengan menghubungi tim kami melalui kontak whatsapp yang tersedia. Proses pemesanan mudah, cepat, dan dibantu secara profesional untuk memastikan liburan Anda berjalan lancar.

Paket Tour Jakarta Jogja 4 Hari 3 Malam
Paket Tour Jakarta Jogja 4 Hari 3 Malam

Paket Tour Jakarta Jogja 4 Hari 3 Malam ini cocok buat Anda yang ingin rehat sejenak dari rutinitas Jakarta dan cari suasana baru yang lebih santai tapi tetap seru. Jogja itu lengkap banget, mulai dari wisata alam, budaya, kuliner, sampai spot hits buat foto-foto, semuanya ada. Jadi selama di sana, Anda tinggal pilih mau jalan ke mana, tak perlu bingung memikirkan transportasi atau itinerary lagi.

Dengan durasi paket wisata Jakarta ini, waktu liburan Anda akan benar-benar maksimal dan tidak terasa dikejar-kejar jadwal. Setiap hari bisa diisi dengan destinasi yang variatif, dari pagi sampai malam tetap asyik dan tidak monoton. Paket ini pas untuk Anda yang ingin liburan puas, eksplor banyak tempat, dan pulang ke Jakarta dengan cerita seru serta energi baru.

Itinerary Paket Wisata Jakarta Jogja 4H3M

Berikut adalah daftar itinerary Paket Tour Jakarta Jogja 4 Hari 3 Malam yang bisa Anda dapatkan, kami menyediakan beberapa opsi dengan durasi yang berbeda dan Anda dapat memilihnya:

Hari 1: Pantai Mesra, Heha Sky View

Perjalanan dimulai dari Jakarta menuju Yogyakarta. Setibanya di Jogja, Anda akan dijemput langsung di bandara, stasiun, atau hotel sesuai kebutuhan. Destinasi pertama adalah Pantai Mesra, pantai cantik dengan pasir putih dan suasana yang tenang, cocok buat melepas penat setelah perjalanan.

Setelah puas menikmati pantai, perjalanan dilanjutkan ke HeHa Sky View. Di sini, Anda bisa menikmati panorama Jogja dari ketinggian, lengkap dengan spot foto beragam dan suasana sore yang syahdu. Menjelang malam, Anda akan diantar menuju hotel untuk check-in dan beristirahat.

Hari 2: Hutan Pinus Mangunan Atau Kebun Buah Mangunan, Teras Kaca, Heha Ocean View

Setelah sarapan, Anda akan dijemput di hotel untuk memulai eksplorasi hari kedua. Perjalanan diawali menuju Hutan Pinus Mangunan atau Kebun Buah Mangunan, tempat yang pas buat menikmati udara sejuk dan pemandangan hijau yang menyegarkan.

Selanjutnya, Anda diajak ke Teras Kaca Pantai Nguluran, spot foto ikonik dengan latar Samudra Hindia yang bikin hasil foto makin dramatis. Perjalanan berlanjut ke HeHa Ocean View, salah satu destinasi hits Jogja dengan banyak spot instagramable dan pemandangan laut lepas. Setelah puas jalan-jalan dan foto-foto, Anda akan kembali ke hotel untuk istirahat.

Hari 3: VW Tour Borobudur, Svargabumi Borobudur, Bukit Rhema

Hari ketiga dimulai dengan penjemputan di hotel menuju kawasan Magelang. Di sini, Anda akan merasakan pengalaman seru VW Tour Borobudur, berkeliling area pedesaan sekitar Borobudur dengan mobil VW klasik yang ikonik. Setelah itu, perjalanan dilanjutkan ke Svargabumi Borobudur, spot wisata populer dengan latar sawah dan desain estetik yang cocok buat foto santai.

Destinasi berikutnya adalah Bukit Rhema, lokasi yang dikenal lewat film Ada Apa Dengan Cinta 2. Tempat ini menyuguhkan pemandangan alam yang unik dan suasana tenang. Selesai eksplor Magelang, Anda akan kembali ke hotel di Jogja dan acara bebas.

Hari 4: Benteng Vredeburg , Kraton Yogyakarta, Malioboro, Pusat Oleh-oleh

Di hari terakhir, Anda akan dijemput di hotel untuk city tour Jogja. Kunjungan dimulai ke Benteng Vredeburg atau Kraton Yogyakarta, tempat yang sarat sejarah dan budaya khas Jogja. Setelah itu, Anda akan diajak menyusuri Jalan Malioboro, bebas jalan santai, belanja oleh-oleh, atau kulineran sebelum pulang. Menjelang keberangkatan, Anda akan diantar menuju bandara atau stasiun. Tour pun selesai.

Fasilitas Paket Wisata Jakarta Jogja 4H3M

Fasilitas Paket Tour Jakarta Jogja 4 Hari 3 Malam yang akan Anda dapatkan selama trip bersama kami antara lain yaitu:

Sudah Termasuk
  • Transportasi selama di lokasi
  • BBM, Driver khusus pariwisata
  • Biaya parkir
  • Hotel sesuai piliihan
  • Sarapan di hotel (jika memilih paket hotel)
  • Tiket masuk wisata (domestik)
  • Air mineral
Belum Termasuk
  • Tiket pesawat/kereta/bus dari & ke kota asal (bisa booking di kami)
  • Makan (akan diantar driver ke tempat pilihan sesuai budget dan selera)
  • Spot foto berbayar

Harga Paket Wisata Jakarta Jogja 4H3M

Harga Paket Wisata Jakarta Jogja 4 Hari 3 Malam saat ini sedang proses update, silahkan hubungi CS kami segera untuk mendapatkan informasi harga terbaru.

Tanya Paket Via Whatsapp

Foto Tamu Paket Wisata Jogja

Pilihan Transportasi Jakarta Jogja

Berikut beberapa opsi Jakarta ke Jogja dan bagaimana perjalanan Anda selama tour akan difasilitasi:

1. Transportasi Udara

Bagi Anda yang datang dari luar pulau atau kota lain, Jogja memiliki dua bandara besar. Keduanya memiliki akses yang cukup mudah ke pusat kota melalui taksi, shuttle, atau kereta bandara.

  • Bandara Adisutjipto (JOG): Berlokasi di Sleman. Sebelumnya merupakan bandara utama, namun sekarang sebagian besar layanan penerbangan sipilnya telah dialihkan ke YIA.
  • Bandara Internasional Yogyakarta (YIA): Berlokasi di Kulon Progo. Bandara ini kini jadi bandara utama yang melayani sebagian besar penerbangan sipil, baik domestik maupun internasional.

2. Transportasi Kereta

Jika Anda lebih suka perjalanan darat yang nyaman, kereta Jakarta Jogja bisa menjadi pilihan. Anda bisa berhenti di stasiun utama berikut:

  • Stasiun Yogyakarta/Tugu (YK): Stasiun utama yang dekat dengan kawasan wisata Malioboro dan merupakan pemberhentian utama untuk kereta api kelas eksekutif dan bisnis.
  • Stasiun Lempuyangan (LPN): Stasiun yang lebih tua dari Stasiun Tugu, masih berada di area kota dan melayani kereta api ekonomi.

3. Transportasi Darat Lainnya

Bagi yang tinggal di Bogor, Depok, Tangerang, Bekasi atau kota-kota lain area Jakarta, Anda bisa sewa transportasi di bawah ini menuju Jogja dengan menyesuaikan kapasitas yang ada:

  • Avanza: 2-5 orang
  • Innova: 6 orang
  • Hiace: 7-14 orang
  • Elf: 14-17 orang
  • Medium bus: 18-35 orang
  • Big bus: 41-50 orang

4. Transportasi Selama Tour

Dalam paket ini, Anda tidak perlu memikirkan kendaraan selama berkeliling. Kami siapkan mobil atau bus wisata ber-AC, bersih, terawat, plus driver berpengalaman. Anda tinggal duduk nyaman dan menikmati perjalanan karena rute tour sudah kami siapkan.

Tanya Paket Via Whatsapp

Frequently Asked Questions

Berapa durasi terbaik untuk wisata dari Jakarta ke Jogja?

Durasi yang paling ideal adalah 3 hari 2 malam atau 4 hari 3 malam. Waktu tersebut cukup untuk mengunjungi destinasi utama seperti Borobudur, Prambanan, Malioboro, serta beberapa spot alam atau kuliner tanpa jadwal terlalu padat.

Apakah Paket Wisata Jakarta Jogja bisa disesuaikan dengan kebutuhan?

Bisa. Banyak wisatawan memilih itinerary khusus, misalnya fokus wisata alam, wisata budaya, atau perjalanan santai untuk anak dan lansia. Travel agent biasanya menyediakan opsi penyesuaian destinasi, jam berangkat, hingga pilihan hotel.

Transportasi apa yang paling nyaman dari Jakarta ke Jogja?

Pilihan paling nyaman biasanya pesawat karena lebih cepat, namun kereta eksekutif sering dipilih karena stabil dan cocok untuk rombongan. Bus pariwisata menjadi opsi bagi grup besar yang ingin perjalanan lebih ekonomis sekaligus fleksibel dalam pemberhentian.

Kapan waktu terbaik untuk berlibur ke Jogja dari Jakarta?

Waktu yang paling direkomendasikan adalah di luar musim liburan sekolah dan akhir tahun agar destinasi tidak terlalu padat. Bulan April–Juni dan September–November menawarkan cuaca yang cenderung bersahabat dan keramaian lebih terkendali.

Apakah paket ini cocok untuk keluarga dengan anak kecil?

Cocok. Itinerary dapat dibuat ramah anak, termasuk destinasi yang tidak terlalu melelahkan, jam kunjungan yang lebih longgar, serta pilihan hotel yang menyediakan fasilitas keluarga seperti kolam renang atau kamar yang lebih luas.

Apakah rombongan kantor bisa memesan Paket Wisata Jakarta Jogja?

Bisa. Paket untuk rombongan kantor biasanya dilengkapi transportasi private, pilihan hotel meeting-friendly, serta itinerary yang disesuaikan dengan acara outing, gathering, atau meeting ringan.

Apakah ada biaya tambahan di luar paket?

Biaya tambahan yang perlu diperhatikan antara lain belanja pribadi, konsumsi di luar jadwal, biaya upgrade hotel atau transportasi, serta tiket destinasi opsional yang tidak termasuk dalam paket utama.

Bagaimana cara memesan Paket Wisata Jakarta Jogja?

Pemesanan dapat dilakukan melalui WhatsApp kami